Postingan

SOAL PILIHAN GANDA: Ekonomi Lintas Minat Kelas X

 Assalamualaikum. Pada postingan ini saya ingin membagikan contoh kartu soal Pilihan Ganda Ekonomi Limit (Lintas Minat) sebagai referensi anda dalam menyusun soal atau sebagai bahan belajar menjawab soal mata pelajaran Ekonomi Lintas Minat kelas X. Semoga bermanfaat!

EJAAN DALAM BAHASA INDONESIA

A.    Penggunaan Ejaan Penggunaan ejaan yang harus diperhatikan antara lain pemakaian huruf, seperti: huruf kapital, huruf miring, huruf cetak tebal. Penggunaan ejaan yang juga harus diperhatikan terkait penulisan gabungan kata, partikel, singkatan, akronim, dan penulisan istilah. Berikut ini kaidah penggunaan ejaan dalam bahasa Indonesia yang didasarkan pada Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 50 Tahun 2015.

BEST PRACTICE (PRAKTIK BAIK) DENGAN METODE STAR: Menganalisis dan Mengonstruksi Teks Negosiasi

Assalamualaikum. Pada postingan ini saya ingin membagikan hasil praktik baik (best practice) yang saya lakukan, untuk memenuhi tugas LK 3.1 Pendidikan Profesi Guru (PPG) Dalam Jabatan di LPTK Universitas Mataram. Dimana praktik baik yang saya lakukan ini untuk Meningkatkan Kemampuan Peserta Didik dalam Menganalisis dan Mengonstruksi Teks Negosiasikan di kelas X SMAN 1 Sape. Silahkan diunduh sebagai bahan referensi anda dalam membuat praktik baik. Semoga bermanfaat! 

MERANCANG PEMBELAJARAN INOVATIF

  Sebagai guru di era industri 4.0 abad 21, Anda diharapkan mampu menjadi agen pembaruan. Pembaruan yang saudara lakukan bisa dimulai dari aktivitas perencanaan pembelajaran, pelaksanaan, evaluasi hingga tindak lanjutnya. Untuk itu, Saudara perlu memahami beberapa karakteristik rancangan pembelajaran inovatif abad 21 yang akan Saudara terapkan dalam RPP. Penerapan unsur-unsur terbaru dalam komponen RPP terletak pada: Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK), Tujuan Pembelajaran, Kegiatan Pendahuluan, Inti, dan Penutup Pembelajaran, serta Penilaian Pembelajaran. Hal itu sejalan dengan rencana penguatan karakter siswa pada kurikulum 2013 (Kemdikbud, 2018).

CONTOH INSTRUMEN PENILAIAN PEMBELAJARAN SMA

  Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh. Sebelumnya saya ucapkan terimakasih telah mengunjungi blog saya bapak/ibu guru hebat. Pada postingan ini saya membagikan lembar/ instrumen penilaian proses dan hasil yang dapat bapak/ibu guru hebat jadikan sebagai referensi dalam menilai hasil belajar peserta didik di kelas. Pada dasarnya sebagai guru kita memahami bahwa proses penilaian hasil belajar yang tepat akan didapatkannya kejelasan data informasi yang benar dan bermanfaat sehingga perbaikan dalam proses pembelajaran dapat dilakukan.

Sintaks Model Project Based Learning (PJBL) dalam Pembelajaran

Gambar
  Implementasi Kurikulum 2013 menurut Permendikbud Nomor 22 Tahun 2016 tentang Standar Proses menggunakan 3 (tiga) model pembelajaran.  Ketiga model pembelajaran tersebut diharapkan dapat membentuk perilaku saintifik, sosial serta mengembangkan rasa keingintahuan.

Sintaks Model Problem Based Learning (PBL) dalam Pembelajaran

Gambar
  Implementasi Kurikulum 2013 menurut Permendikbud Nomor 22 Tahun 2016 tentang Standar Proses menggunakan 3 (tiga) model pembelajaran. Ketiga model pembelajaran tersebut diharapkan dapat membentuk perilaku saintifik, sosial serta mengembangkan rasa keingintahuan.

Sintaks Model Discovery Learning Dalam Pembelajaran

Gambar
Implementasi Kurikulum 2013 menurut Permendikbud Nomor 22 Tahun 2016 tentang Standar Proses menggunakan 3 (tiga) model pembelajaran.  Ketiga model pembelajaran tersebut diharapkan dapat membentuk perilaku saintifik, sosial serta mengembangkan rasa keingintahuan.

Contoh LK. 1.4 Masalah Terpilih yang Akan Diselesaikan - PPG Dalam Jabatan 2022

Gambar
Assalamualaikum, selamat datang di blog saya bapak/ibu guru hebat. Pada postingan ini saya ingin membagikan hasil pekerjaan LK. 1.4 Masalah Terpilih yang Akan Diselesaikan dalam Pendidikan Profesi Guru Dalam Jabatan tahun 2022, yang pernah saya ikuti di LPTK UNRAM (Universitas Negeri Mataram) Prodi Bahasa Indonesia. Dalam pengerjaan ini tentunya jauh dari kata sempurna, ada banyak kekurangan dari hasil LK 1.4 Masalah Terpilih yang saya kerjakan. Akan tetapi harapan saya semoga LK yang saya bagikan ini bisa menjadi referensi bapak/ibu dalam mengikuti pelatihan PPG. Tentunya setiap dosen punya cara dan pandangan berbeda dalam pengerjaan LK, jadi ini hanya gambaran dalam penyusunan tugas bapak/ibu nanti. Semoga bermanfaat!

Contoh LK. 1.3 Penentuan Penyebab Masalah - PPG Dalam Jabatan 2022

Gambar
  Assalamualaikum, selamat datang di blog saya bapak/ibu guru hebat. Pada postingan ini saya ingin membagikan hasil pekerjaan LK. 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dalam Pendidikan Profesi Guru Dalam Jabatan tahun 2022, yang pernah saya ikuti di LPTK UNRAM (Universitas Negeri Mataram) Prodi Bahasa Indonesia. Dalam pengerjaan ini tentunya jauh dari kata sempurna, ada banyak kekurangan dari hasil LK penentuan penyebab masalah yang saya kerjakan, tetapi harapan saya semoga LK yang saya bagikan ini bisa menjadi referensi bapak/ibu dalam mengikuti pelatihan PPG. Tentunya setiap dosen punya cara dan pandangan berbeda dalam pengerjaan LK, jadi ini hanya gambaran dalam penyusunan tugas bapak/ibu nanti. Semoga bermanfaat!